RENCANA
PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Satuan Pendidikan :
Raudatul
Athfal
Kelas : A
Mata Pelajaran
: Bahasa Arab
Topik : الأسرة
Alokasi Waktu
: 50 menit
A. Standar kompetensi
1.
Mengetahui dan hafal
mufrodat-mufrodat tentang keluarga.
2.
Dapat mengucapkan
mufrodat-mufrodat yang berkaitan dengan keluarga I kehidupan sehari-hari.
3.
Mampu membedakan
mufrodat-mufrodat yang berkaitan dengan keluarga
B.
Kompetensi Dasar
1. Menjadikan Bahasa Arab
menjadi pelajaran yang di sukai dan disenangi anak, dengan methode yang
menarik.
2. Menemukan pembelajaran
Bahasa Arab yang menarik, menyenangkan, dan menggembirakan.
3. Semakin
tertarik / termotivasi untuk belajar Bahasa Arab.
4. Mengenalkan
mufrodat yang berkaitan dengan keluarga.
C.
Indikator Pencapaian
Kompetensi
1. Siswa
mnjadi semangatan dalam belajar Bahasa Arab.
2. Siswa
dapat mengucapkan mufrodat tentang keluarga dengan Bahasa Arab.
3. Siswa
faham dan berani mengungkapkan kata bahasa arab dalam sehari-hari.
4. Menumbuhkan rasa
persaingan antar siswa
5. Membina
hubungan baik antara guru dengan siswa, dan
6. Memvariasikan
kegiatan, strategi, dan teknik pembelajaran.
D.
Tujuan Pembelajaran
1. Siswa
hapal bahasa arab tentang keluarga.
2. Memperkenalkan
arti keluarga dengan bahasa arab
E.
Materi Pembelajaran
1. Mufrodat yang berkaitan tentang keluarga seperti :
Bapak = اب
Ibu = ام
Saudara (lk) = اخ
Saudara (pr) = اخت
F.
Methode Pembelajaran
1.
Sistem
tanya jawab
- Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan
|
Deskripsi
Kegiatan
|
Alokasi
Waktu
|
Pendahuluan
|
·
Guru masuk ke kelas dan langsung menyapa menggunakan
bahasa Arab yang dasar
contoh :
صباح الخير ؟.
·
Pastikan peserta didik merespon dengan menjawab kembali
صباح النُّور
·
Jika peserta didik belum merespon, jangan dulu
melanjutkan pelajaran,Jika memungkinkan, guru dapat bertanya
ke
beberapa anak secara individual untuk
memastikan
bahwa peserta didik dapat merespon perkataan guru.
|
10 menit
|
Inti
|
·
Guru menjelaskan tentang pelajaran sekarang
·
Praktekan
|
30 menit
|
Penutup
|
·
Setelah mengikuti
kegiatan pembelajaran pada pertemuan ini, siswa ditanya bagaimana perasaannya
|
10 menit
|
- Sumber/Media Pembelajaran
1.
Sumber: Buku Al’ab
Lughawiyah
2.
Media: Audio/video, White board, board marker
diam-diam menghanyutkan ternyataa sudah nge post sebanyak ini (y) haha
BalasHapus